Rabu, 28 September 2011

Humas Pert 3


HUMAS dan Hubungan PERS (MEDIA RELATIONS)




Media Relations adalah bagian dari kelompok masyarakat yang berfungsi untuk memberikan informasi kepada masyarakat luas, mengenai ilmu pengetahuan,politik, ekonomi, olahraga, serta lainnya.

Sasaran utama Humas, di dalam membuat strategi Kerja Humas:

- Corporate Public Relations
- Stake Holder Relations
-Marketing Public Relations

Mengapa Media Relations?
-Karena Terjadi Kesenjangan pelayanan infomasi kehumasan
-Dan Sering terjadi ketegangan antara petugas humas (PRO) dengan wartawan (Media)

Berikut adalah alur dari kesenjangan yang dimiliki oleh masyarakat dan media


Perbedaan dan pertentangan Antara fungsi dan tugas wartawan serta Humas:

* Wartawan                                                   *Humas
-Issue (Rumor)                                               - Publisitas positif
- News Value                                                 - Superlatif
- Sensational                                                  - Promosi / pengenalan
-Berita sisi negatif                                           - Berita segi positif

Fungsi pers bagi masyarakat :
  1. Memperjelas penyajian pesan agar tidak terlalu bersifat verbalistis ( dalam bentuk kata-kata )
  2. Mengatasi keterbatasan ruang, waktu dan daya inderawi, seperti objek yang terlalu besar, objek yang kecil, gerak yang terlalu lambat atau terlalu cepat, kejadian yang terjadi di masa lalu, objek yang terlalu kompleks, atau konsep yang terlalu luas.
  3. Mengatasi sikap pasif anak didik dengan penggunaan media yang tepat dan bervariasi.
  4. Memberikan perangsangan yang sama, mempersamakan pengalaman, menimbulkan persepsi yang sama diantara anak didik, karena perbedaan latar belakang guru dan siswa yang berbeda mengakibatkan sulitnya menyamakan persepsi anak didik mengenai suatu konsep jika tidak menggunakan media pendidikan.
Informasi yang layak dimuat pers adalah:
- Memiliki nilai akurat dan menarik
- Lengkap
-Akurat                                                                                 
-Imprehensif
-Cepat dan tepat pada waktunya

Tujuan humas bekerja sama dengan pers :
- Pengenalan
-Mencari Publisitas
-Peluncuran suatu Produk
-Kegiatan Kampanye

Bentuk Kerjasama humas dengan pers:

^Kontak resmi (formal)
Dapat dikontrol
Publikasi tidak menyimpang

^ Kontak tidak resmi
Publikasi tidak dapat di kontrol penuh oleh humas





SEKIAN












Tidak ada komentar:

Posting Komentar